-->

Tutorial Memasang Template Pada Blogspot

Assalamu'alaikum Wr.Wb.

Pada postingan kali ini saya akan memberikan ke kalian tutorial mengenai template blogspot, nah kalian sudah tahu belum apa itu template?, template merupakan suatu tampilan atau design yang dibuat oleh creator agar dapat menarik untuk dilihat. Dalam hal ini template blog itu berarti fungsinya untuk mempercantik tampilan blogspot hehe, oke tanpa basa-basi lagi silahkan simak tutorial-nya ya.

Tutorial :

1. Pertama - tama kalian download dahulu template blog yang ingin anda pasang di blog anda, ada banyak situs penyedia template blog, jika ingin mengetahui mengenai beberapa situs template blog terbaik kalian bisa buka LINK INI.

2. Pastikan kalian terhubung ke internet, nah buka blog kalian, pilih mode Tema.


3. Setelah itu klik button "Backup/Pulihkan".


4. Lalu kalian ChooseFile template blog kalian, untuk template blog itu jenis filenya ."xml" yaa.


5. Pilih file ".xml" sesuai dengan template blog kalian, contoh dari saya sih seperti ini.


6. Setelah itu klik button "Upload".


7. SELESAI... Template akan terpasang pada blog kalian.

Demikian tutorial dari saya, kurang lebihnya mohon maaf. 


Wassalamu'alaikum Wr.Wb.


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel